4 Tips Membuat Blog Menjadi Rank 1 Google - Sebenarnya cara membuat blog menjadi rank 1 google itu sangat sulit butuh kepintaran, kerajinan, keahlian dan keberuntungan. Walaupun Blog saya belum menjadi rank 1 Google tapi saya akan kasih tipsnya sob. Pada tips ini saya tidak mencantumkan Keyword karean keyword sudah lebih extra sangat luar biasa ++ berpengaruh dalam dunia bloging.
1. Pengunjung Yang Banyak - Persentase : 40% Berpengaruh
Pengunjung yang banyak sangat berpengaruh besar dalam menjadi rank 1 google untuk menjadi rank 1 google kalian harus memilik total pengunjung sangat banyak. Jadi gunakan autosurf terbaik anda untuk menambah follower anda, tapi gunakan secara hati - hati karena jika anda tidak berhati-hati dalam menggunakan autosurf maka blog anda akan terkana amukan dari google, karena memakai cara yang tidak halal.
2.Blog Yang SEO Friendly - Persentase : 25% Berpengaruh
Blog yang SEO cukup berpengaruh untuk persaingan di rank 1 google. Blog yang SEO adalah blog yang sangat di sukai google. Pada dasarnya Blog yang SEO itu bisa mengalahkan posisi 1 Google. Jadi buatlah blog anda se-SEO mungkin untuk meningkatkan blog anda sendiri.
3.Backlink - Persentase : 20% Berpengaruh
Backlink untuk blog cukup berpengaruh dalam menjadi rank 1 google karena backlink memiliki daya seperti magnet yang membuat blog menjadi rank 1 google. Coba kalian perhatikan blog rank 1 google pasti mereka memiliki backlink yang banyak.
4.Loading Blog yang Tidak Berat - Persentase : 15% Berpengaruh
Banyak master SEO belum menyadari hal ini, saya sudah meriset dari 10 blog ternama, blog tersebut memiliki loading yang cepat. Riset ini saya temukan waktu saya membandingkan perbedaan antar blog urutan rank 1 google dan blog urutan bawah ternyata saya perbandingin loading di blog urutan rank 1 google itu lebih cepat dari pada urutan bawah google.