Memang menjadi jomblo ada suka dan dukanya, dan menjadi jomblo ada manfaat baik dan buruknya. Di antara manfaat baik dan buruk ternyata banyak manfaat baiknya. Pada artikel saya kali ini saya akan membagikan manfaat baik menjadi jomblo, yuk cek
1. Bebas
Memang menjadi jomblo itu bebas dan tidak ada yang ngatur hidupnya. Sedangkan memiliki pacar apalagi pacarnya itu cerewat pasti ngomong gak boleh ina, itu, ini dll.
2. Hemat Uang
Memang jelas jomblo itu tidak usah mengeluarkan uang banyak, karena uang yang di pakai hanya untuk dirinya dan keperluan - keperluan penting saja. Sedangkan punya pacar apalagi pacarnya matre pasti dia ngomong yang beliin itu donk, yang mau yang ini beliin yah, dll.
3. Lebih Dekat Dengan Sahabat
Memang sahabat itu adalah nomor tiga dalam hidup kita, karena posisi pertama itu tuhan kita, keluarga dan ketiga sahabat. Sahabat jauh lebih baik daripada pacar. Sahabat sulit untuk di cari dan pacar sangat mudah hanya 1 hari saja jika kita niat pasti dapat pacar sedangkan sahabat itu sulit butuh waktu lama untuk menemukan sahabat sehati.
Padahal manfaat baik menjadi jomblo masih banyak, tapi saya hanya share tiga. Karena ketiga itu yang sangat penting. :D